jantung pisang

antung pisang merupakan bagian dari pohon pisang yang menjadi bakal calon buahnya. Sebelum berbuah dan menghasilkan sebuah tandan yang besar, di situlah awal mulanya. Bagian yang berwarna merah dan berbentuk lonjong ini juga sering dijadikan sebagai bahan utama untuk dimasak dan dijadukan sayur.

Bukan tanpa alasan, ada banyak manfaat jantung pisang yang baik untuk tubuh. Siapa saja bisa merasakan kebaikan dari bahan ini apabila dikonsumsi secara rutin. Kondisi badan jadi semakin membaik dan kualitas hidup bakal menjadi lebih meningkat. Simak faedahnya yang diulas secara singkat dan lengkap di bawah ini.

BACA JUGA: Manfaat Daun Seledri, Sangat Baik Hindari Hipertensi

Kandungan dan karakteristik jantung pisang

karakteristik jantung pisang
Pexels

Bagian yang berwarna merah gelap ini ternyata memiliki banyak kandungan nutrisi yang penuh manfaat untuk tubuh. Per 100 gramnya mengandung:

  • 51 kkal (kilokalori)
  • 5,7 gram serat
  • 9,9 gram karbohidrat
  • 0,6 gram lemak
  • 1,6 gram protein
  • 56,4 mg zat besi
  • 1,07 mg vitamin E
  • 48,7 mg magnesium
  • 13 mg tembaga
  • 553,3 mg kalium
  • 56 mg kalsium
  • 73,3 mg fosfor

1. Menghalau dampak radikal bebas

jantung pisang cegah radikal bebas
Pexels

Salah satu khasiat jantung pisang ambon dan jenis lainnya ternyata sangat baik untuk mencegah dampak buruk akibat radikal bebas. Kemungkinan kemunculan potensi kanker dapat dikurangi dengan mengonsumsi jantung pisang yang mampu menjadi agen antioksidan dengan kadar yang cukup tinggi. Agar tidak memakannya secara mentah, kamu bisa menjajal untuk mengonsumsinya dalam bentuk yang sudah dimasak.

2. Mengurangi risiko diabetes

risiko diabetes
Pexels

Manfaat jantung pisang Brainly selanjutnya adalah mampu mengurangi risiko diabetes yang diakibatkan oleh tingginya gula di dalam tubuh. Kandungan yang terdapat dalam bagian calon pisang tersebut mampu membantu menurunkan kadar gula dan menyeimbangkan agar tetap berada di batas normal.

3. Mengatasi anemia

anemia
Pexels

Dalam 100 gram jantung pisang, terdapat 56,4 mg zat besi yang bisa memberi manfaat lebih bagi penderita anemia. Tambahan serat dan zat besinya mampu mempercepat produksi sel darah merah. Jangan lupa konsumsi makanan lainnya dan obat tambahan apabila diperlukan.

BACA JUGA: Manfaat Telur Ayam Kampung, Bisa Cegah Berbagai Penyakit

4. Menjaga jantung

jantung pisang untuk jantung
Pexels

Jantung yang sehat adalah yang kadar kolesterolnya rendah. Supaya tetap sehat dan terus baik kondisinya, kamu harus menjaga gizi dan nutrisi tubuh dengan asupan makanan dan pola hidup yang sehat. Sebagai salah satu siasatnya, kamu bisa mendapatkannya dengan mengonsumsi jantung pisang secata rutin.

5. Mencegah stroke

manfaat jantung pisang stroke
Pexels

Selain kanker dan diabetes, bagian dari pisang ini juga bisa dijadikan sebagai alternatif untuk dikonsumsi demi mencegah stroke. Kamu bisa mengolahnya dengan merebus sebuah jantung pisang ambon yang direbus. Setelah itu, peras dan ambil sarinya untuk diminum 2 kali sehari.

6. Memperlancar sistem pencernaan

sistem pencernaan
Pexels

Manfaat jantung pisang kepok dan jenis lainnya ternyata baik untuk sistem pencernaan. Sari dan ekstraknya mengandung serat yang cukup tinggi. Kandungan ini sangat baik untuk membuat pencernaan menjadi lancar dan tidak sembelit. Bisa jadi opsi bagi kamu yang jarang makan buah-buahan, nih.

BACA JUGA: Manfaat Daun Bawang Untuk Kesehatan yang Tak Terduga

7. Mencegah pembesaran prostat

manfaat jantung pisang brainly
Pexels

Berkurangnya funsi kandung kemih bisa membuat proses buang air kecil jadi terhambat. Hal ini adalah tanda apabila prostat sudah membesar. Kamu bisa memperbaiki keadaan dengan mengonsumsi jantung pisang yang mengantu taurin, asam pantotenat, nikotinat, dan asam sitrat. Senyawa tersebut mampu menghambat pertumbuhan sel yang menjadi trigger membesarnya prostat.

8. Mengurangi nyeri menstruasi

cara mengolah jantung pisang untuk obat
Pexels

Menstruasi bisa menjadi momen yang sangat dihindari bagi sebagian besar wanita yang langganan mengalami nyeri. Ternyata, dengan mengonsumsi berbagai olahan jantung pisang sebelum dan setelah menstruasi secara teratur mampu mengurangi nyeri tersebut. Kandungan probiotiknya memiliki fungsi untuk mencegah pembengkakan dan gangguan pada saluran pencernaan.

9. Memperbaiki mood

mood
Pexels

Selain mengurangi rasa nyeri saat menstruasi, kebaikan lain yang bisa didapatkan bila memakan berbagai olahan dan resep jantung pisang  secara rutin adalah mood yang lebih stabil. Karena rasa nyeri sudah tidak semenyiksa sebelumnya, suasana hati jadi lebih baik dan tidak ada lagi moodswing yang datang.

BACA JUGA: Manfaat Buah Semangka Untuk Kesehatan, Penuh Nutrisi

10. Mengontrol pendarahan saat haid

pendarahan saat haid
Pexels

Bagi sebagian besar wanita, ada kekhawatiran tersendiri apabila terjadi pendarahan yang cukup deras saat menstruasi. Meskipun hal tersebut wajar, kamu bisa mengontrolnya dari luar dengan mengonsumsi jantung pisang resep. Kamu bisa meracik dan mencampurnya dengan yogurt untuk mendapatkan hormon progesteron tambahan.

11. Menyembuhkan infeksi

infeksi
Pexels

Luka akibat virus dan bakteri di dalam tubuh bisa menyebabkan infeksi. Hal ini bisa membuat kondisi kesehatan ikut menurun. Untuk menyembuhkannya, kamu bisa menjajal cara mengolah jantung pisang untuk obat dan meraciknya sebagai sayuran. Badanmu akan mendapat asupan zat etanol untuk menyembuhkan infeksi secara efektif.

Bahan:

  • 1 buah jantung pisang
  • 100 ml santan
  • 1 lembar daun salam
  • 2 ruas lengkuas
  • 1 batang serai yang dimemarkan
  • 8 cabe rawit
  • 500 ml air
  • Garam secukupnya
  • Gula pasir secukupnya

Bumbu halus:

  • 2 ruas kencur
  • 3 siung bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 3 butir kemiri
  • 1 ruas kunyit
  • 2 buah cabe merah
  • 2 ruas kencur

Cara membuat:

  1. Iris jantung pisang dan rebus sampai agak empuk. Angkat dan tiriskan
  2. Tumis bumbu halus sampai wangi sambil beri air
  3. Masukkan jantung pisang, daun salam, bahan lain dan bumbu halus
  4. Tuang santan dan koreksi rasa

BACA JUGA: Manfaat Daun Saga, Tanaman Obat Bisa Cegah Diabetes

12. Menurunkan berat badan

khasiat jantung pisang ambon
Pexels

Bagi yang dalam proses menurunkan berat badan, kamu bisa memulai untuk lebih cermat dan menjaga pola makan. Perbanyak asupan yang rendah kalori dan bergizi yang bisa didapatkan juga dari bagian calon pisang ini. Apabila tidak tahu cara memasak jantung pisang, kamu bisa request saja kepada katering diet yang kamu percaya. 

Jantung pisang adalah salah satu bagian dari pisang yang mengandung banyak zat yang baik untuk tubuh. Mulai dari memperbaiki sistem pencernaan, aliran darah, hingga mencegah penyakit kronis, siapa yang tidak ingin mendapatkan manfaatnya?

Selain itu, seimbangkan dengan pola hidup sehat dan makan teratur supaya kondisi tubuh tetap terjaga. Dapatkan gizi terbaik dengan mengonsumsi bahan sembako berkualitas yang bisa didapatkan di Aplikasi Super. Rasakan revolusi belanja praktis dan murah tanpa perlu ke luar rumah!