resep honey tofu

Resep Honey Tofu ala SuperApp

resep honey tofu
Youtube/SuperApp

Bahan:

Bahan saus honey:

  • Mentega
  • Bawang putih cincang
  • 1 sdm kecap asin
  • 2 sdm madu

Cara membuat:

  • Sedulur bisa memulai dengan menyiapkan tahu dan dicuci bersih ya. Lalu mulai potong dadu dengan ukuran sedang.
  • Siapkan bahan marinasi seperti 1 sdm garam, 1 sdm kecap asin, 1 bungkus saus tiram sachet, dan 1 sdt lada. Aduk rata semuanya.
  • Campurkan marinasi dengan tahu dan campur potongan jahe cincang. Diamkan sebentar.
  • Siapkan Tepung Bumbu Kriuk Cap Opung wadah. Gunakan sendok lalu balur semua tahu dengan tepung.
  • Panaskan Minyak Goreng Perirasa dengan api sedang. Tunggu sampai benar-benar panas.
  • Goreng tahu sampai warnanya berubah kuning keemasan dan teksturnya krispi. Tiriskan.
  • Panaskan wajan dan tuangkan margarin. Masukkan bahan saus seperti bawang, kecap asin dan madu. Masak sampai wangi.
  • Jika aroma saus udah harum, Sedulur bisa langsung masukkan tahu dan campur rata di wajan. Resep honey tofu sudah jadi dan siap dihidangkan.

Kalau Sedulur ingin tahu cara membuat resep honey tofu ala SuperApp dengan lebih lengkap, bisa langsung simak video Resep Honey Tofu SuperApp berikut ini ya.

BACA JUGA: Resep Udang Pete Balado yang Lezat dan Praktis