14 Rekomendasi Bak Mandi Bayi Terbaik, Aman Untuk Si Kecil

Memilih bak mandi bayi tentu yang berkualitas tentu harus diperhatikan sesuai dengan kebutuhan dan kenyamanan bayi. Terdapat banyak jenis bak mandi bayi yang khusus untuk bayi lahir hingga yang sudah bisa duduk berjalan.

Bak mandi jenis lipat sangat mudah disimpan dan tidak memakan banyak tempat penyimpanan meski memiliki ukuran yang cukup besar. Produk bak mandi lipat ini biasanya memiliki ketebalan berkisar 10 cm dan dapat disimpan dalam kamar mandi yang tidak terlalu besar. Akan tetapi, jika Sedulur memilik bak mandi bayi jenis ini harus berhati-hati karena mudah melukai tangan. Berikut rekomendasi bak mandi bayi lipat yang cocok untuk sang buah hati.

BACA JUGA: 12 Rekomendasi Kursi Makan Bayi yang Nyaman & Aman

1. Model Karibu Mega Folding Bath

Pixabay

Mempunyai desain yang kokoh, berukuran besar dan empat kaki anti selip, bak mandi lipat Karibu ini membuat bayi akan lebih mudah leluasa bergerak ketika sedang dmandikan. Tak hanya itu bak mandi bayi ini juga aman untuk pemakaian air hangat. Selain itu, fitur katup yang ad di dalamnya akan menghindari perubahan bentuk bak mandi saat digunakan.

BACA JUGA : 10 Rekomendasi Masker Anak Terbaik yang Aman & Nyaman

2. Doctor Dolpin Baby Bathup

bak mandi bayi
Pixabay

Terbuat dari PVC yang lembut dan aman, produk ini aman digunakan untuk bayi yang baru lahir.

Model bak mandi ini sangat cocok jika bayi sangat aktif bergerak. Aquapod Mothercare memiliki desain yang sangat nyaman dan terdapat gagang serta penyangga punggung, sehingga bayi akan lebih stabil saat dimandikan. Memiliki bentuk yang praktis, bak mandi lipat jenis ini sangat mudah dan cocok untuk digunakan di banyak tempat.

3. BEABA Ultra Compact Textile Bath

Bak mandi lipat jenis ini terbuat dari thermoform yang tergolong material yang aman dan ringan untuk buah hati. Terdapat fitur menarik yang ada di BEABA Ultra Compact Textile Bath yaitu selang pengunci. Jadi, Sedulur tidak perlu memegangi selang saat mengisi air. Sangat praktis bukan?.

BACA JUGA : 10 Hak Anak di Rumah yang Wajib Dipenuhi Orang Tua

4. Baby Bath Tub

bak mandi bayi
Pixabay

Banyak para orang tua yang menggunakan jenis bak mandi ini karena memiliki banyak fitur canggih di dalamnya. Selain itu, bak mandi ini terbuat dari busa, sehingga aman dan nyaman digununakan untuk bayi. Produk ini memiliki tempat duduk yang bertekstur halus dengan bantalan di tengah, sehingga membuat sang buah hati lebih nyaman saat mandi.

5. Bak mandi bayi tipe udara

bak mandi bayi
AliExpress.com

Model bak mandi ini digunakan dengan cara menggembungkannya. Memiliki bahan yang lunak menyerupai pelampung sehingga tidak akan menyakiti tubuh si kecil tercinta. Bak mandi tipe udara ini sangat cocok dibawa untuk berpergian kemana saja karena sangat ringan sangat mengeluarkan udaranya.

6. Tipe matras

Unsplash

Rekomendasi bak mandi yang selanjutnya adalah jenis matras.Tipe ini sangat cocok digunakan jika Sedulur memiliki ruang penyimpanan yang terbatas. Banyak desain bentuk yang lucu dan dapat digunakan dalam bak cuci. Tipe matras ini juga menyediakan berbagai bahan yang sangat nyaman bagi bayi. Contohnya terbuat dari bahan vinil yang tahan air tingkat tinggi. Tipe ini sangat cocok untuk para ibu yang tidak memiliki waktu banyak untuk memandikan si buah hati.

7. Richell Soft Baby Bath

iStock

Masih menjadi salah satu bak mandi jenis lipat yang banyak digunakan, produk buatan Jepang ini memiliki banyak fitur canggih. Richell Soft didesain khusus yang terbuat dari vinly chloride resin yang dapat menjaga kehangan air lebih tahan lama. Adanya sandaran panggung juga akan membuat bayi lebih nyaman saat mandi.

8. Bak mandi bayi tipe floor standing

bak mandi bayi
Pixabay

Sudah ada sejak dulu, Bak mandi bayi berdiri atau floor standing ini  masih banyak digunakan hingga kini. Tipe seperti ini dapat menopang kepala bayi agar lebih stabil sehingga membuat bayi menjadi lebih nyaman. Salah satu kelemahan produk ini adalah tidak dapat disimpan di tempat yang memiliki ruang cukup terbatas.

BACA JUGA : 15 Fakta Anak Ketiga yang Unik & Menarik dari Saudaranya

9. Babymoov Aquanest Bathub

bak mandi bayi
Pixabay

Bak mandi bayi dengan tipe ember cocok digunakan untuk bayi yang sudah cukup kuat dan bisa sendiri. Hal ini karena bayi biasanya sudah aktif bergerak saat dimandikan sehingga tipe ember ini sangat cocok untuk bayi berada dalam posisi duduk. Fitur dan desain ember ini membuat bayi dapat duduk dengan cukup nyaman. Bentuknya mendukung kepala bayi dan menjaga posisnya dengan sangat baik. Kini, meski hanya berbentuk ember biasa, tipe bak mandi ini sudah banyak memiliki teknologi canggih seperti mempertahankan suhu air hangat. 

Untuk bayi yang baru lahir, sebaiknya para Sedulur menggunakan bak mandi bayi yang mempunyai sandaran atau bantalan khusus yang empuk. Hal ini akan mempermudah Sedulur memandikan si kecil tanpa harus menopang bayi ketika sedang dimandikan. Saat bayi sudah mulai besar, Sedulur dapat melepas bantalan khusus tersebut supaya ruang gerak bayi semakin besar dan luas. Produk ini menjadi salah satu produk terbaik karena mudah dibawa pergi.  

Jika Sedulur berencana membeli bak mandi bayi dengan fitur yang canggih dan nyaman untuk si kecil, simak rangkuman daftar bak mandi bayi terbaik yang memiliki fitur canggih sebagai berikut.

10. Rotho Bath Station Set

bak mandi bayi
Pixabay

Bak mandi ini merupakan buatan Jerman yang dibuat untuk mempermudah Sedulur ketika memandikan bayi. Dalam setiap pembelian bak mandi canggih ini sudah termasuk 1 unit penyangga yang dapat mengatur ketinggian bak dan dapat disesuaikan dengan tinggi badan Sedulur. Selain itu Rotho bath dilengkapi dengan karet anti slip dan tempat shampo serta sabun cair.

BACA JUGA : 20 Lagu Anak Anak Terpopuler dari Dulu Hingga Sekarang

11. Rotho Baby Bathup And Seat

Babyzania

Bak mandi ini diperuntukkan untuk bayi yang baru lahir. Salah satu kelebihan dari produk ini adalah adanya berbagai macam fitur yang memudahkan Sedulur untuk memandikan bayi yang baru lahir. Desain dan lapisan anti slipnya yang mengutamakan keamanan serta kenyamanan, sangat cocok untuk para ibu muda yang baru saja memiliki anak bayi yang baru lahir.

12. Babymoov Aquanest Bathtup

Amazon

Produk bak amndi terbaik yang satu ini memiliki teknologi canggih yaitu heat difusser yang berfungsi untuk mempertahankan suhu pada air tetap 37 derajat Celsius selama 10 menit. Hal ini akan membuat suhu hangat lebih konsisten. Selain itu, keunggulan lain dari bak mandi ini yaitu memiliki permukaan yang luas dengan kursi atau alas lainnya. Sehingga produk ini cocok digunakan untuk memandikan bayi yang baru lahir dapat diatur maupun yang sudah dapat duduk sendiri.

BACA JUGA : Anak Sulung: Pengertian, Sifat, Fakta & Karakteristiknya

13. Blooming Lotus Baby Bath

Blooming Lotus

Bak mandi bayi ini merupak bak mandi lipat. Memiliki bentuk yang antimainstreame yaitu dengan moel bunga lotus. Bak mandi ini juga dirancang dengan tempat duduk yang nyaman serta 4 sisi kelopak untuk menahan gerakan si kecil.

Jenis bak mandi ini cocok untuk pemakaian di wastafel ataupun tempat praktis lainnya. Harga untuk perlengkapan bayi ini sekitar Rp1.267.000-an.

14. Summer Infant Fold Up Bath Baby’s Aquarium

Ibupedia

Rekomendasi model bak mandi bayi lipat terakhir yaitu Summer Infant Flod Up Bath Baby’s Aquarium. Bak mandi ini terbilang multi fungsi karena terdapat fungsi 2 in 1. Fold Up Bath Baby’s Aquarium ini bisa digunakan untuk mandi atau saat bermain air.

Saat mandi, Sedulur bisa menggunakan sandaran tempat duduk. Ketika ingin mandi bola, bisa melepas bagian alasnya untuk Si Kecil bermain. Hanya dengan Rp490 ribu Sedulur bisa miliki bak mandi ini.

Tips memilih bak mandi

Munchkin White Hot Duck Tub

Banyaknya jenis bak mandi bayi, mungkin membuat Sedulur seringkali kebingungan memilih bak mandi yang cocok untuk si kecil. Tentu Sedulur perlu mengetahui beberapa tips memilih bak mandi agar dapat digunakan oleh si kecil dengan nyaman.

Lantas apa saja tips dan hal yang perlu diperhatikan? Berikut tips memilihnya sesuai dengan kebutuhan Sedulur dan si kecil:

1. Pilihlah sesuai kebutuhan dan gaya hidup

Bak mandi harga nya sangat beragam sesuai dengan jenis bahan dan fitur kecanggihannya. Maka bijaklah dalam memilih sesuai dengan gaya hidup dan kebutuhan Sedulur.

Misalnya Sedulur memilih tipe lipat karena praktis, tidak menghabiskan banyak ruangan penyimpanan dan mudah dibawa pergi. Harga produk ini masih cukup terjangkau yaitu sekitar Rp70.000 hingga Rp200.000.

2. Pilihlah sesuai periode penggunaan

Memilih bak mandi juga harus disesuaikan dengan periode penggunaannya. Rekomendasi bak mandi bayi newborn, sebaiknya menggunakan bak mandi yang memiliki fitur anti slip yang dapat mencegah bayi tergelincir.

Sedangkan untuk bayi sudah kuat duduk sendiri, gunakanlah produk floor standing dan tipe udara. Fitur tersebut membuat bayi saat dimandikan dapat duduk dengan nyaman. Jangan lupa untuk selalu memilih produk yang mudah digunakan.

Review bak mandi bayi

Summer Infant Baby Bather Dashed Dot

Setelah mengetahui rekomendasi bak mandi bayi untuk digunakan, selanjutnya adalah melihat reviewnya, agar Sedulur dapat menentukan produk yang akan digunakan dengan mudah.

Banyak para bunda yang sudah mereview beberapa rekomendasi bak mandi yang sudah disebutkan di atas. Kebanyakan dari mereka merasa sangat terbantu oleh teknologi canggih di dalam bak mandi tersebut.

Selain itu bayi menjadi lebih nyaman saat dimandikan dan tidak mudah tergelincir saat menggunakan produk-produk yang direkomendasikan di atas.  Salah satu bak mandi yang paling banyak dipakai oleh para orang tua, terutama untuk bayi yang baru lahir adalah produk jenis bak mandi standing floor atau bak mandiri berdiri.

Harga bak mandi dengan teknologi canggih ini dibanderol berkisar Rp149.000 untuk ukuran 85 x 50 x 31. Cukup terjangkau dengan berbagai fitur canggih di dalamnya. Sedulur jika menggunakan bak mandi ini tidak perlu repot lagi kesulitian membuang air bekas mandi si kecil, karena pada bagian bawah sudah ada lubang sumbat yang dapat dibuka setelah bak mandi digunakan.

Itulah rekomendasi bak mandi bayi yang dapat Sedulur jadikan referensi. Jangan lupa pilihlan sesuai dengan kebutuhan Sedulur dan periode waktu penggunaannya. Jangan lupa juga sesuaikan dengan keamanan dan kenyamanan bayi Sedulur, ya!

Bukan hanya bak mandi si kecil yang harus Sedulur siapkan, namun segala kebutuhan berbagai macan barang untuk si kecil. Hal ini agar pertumbuhan si kecil bisa berjalan dengan baik setiap waktunya. Untuk memenuhi kebutuhan si kecil tersebut, Sedulur bisa beli di Aplikasi Super.

Di Aplikasi Super tersedia berbagai macam kebutuhan si kecil dan kebutuhan anak secara lengkap. Selain itu, cara belanjanya pun super mudah, jadi Sedulur tidak perlu repot serta bisa fokus mengurus si kecil. Sedulur bisa cek barang-barang kebutuhannya saat ini di aplikasi ya!

Bagi Sedulur yang belum download Aplikasi Super, bisa download terlebih dahulu, agar bisa menikmati berbagai kemudahan dan keuntungan yang diberikan oleh Aplikasi Super setiap harinya.