Banyak firasat yang dirasakan Supermom ketika sedang hamil, salah satunya adalah firasat hamil anak laki-laki. Kehamilan merupakan sebuah momen yang membahagiakan bagi sebagian besar perempuan dan tentunya laki-laki sebagai seorang suami. Momen menyambut anak yang merupakan hadiah terbaik di dunia ini.
Sebelum kelahiran, sebelum adanya teknologi USG, setiap ibu hamil menyakini adanya beberapa firasat hamil anak laki-laki yang berasal dari kebiasaan dan felling ibu hamil itu sendiri. Lantas apa saja firasat-firasat yang dimaksud yang sebagian besar diyakini oleh masyarakat Indonesia? Yuk, simak di bawah ini ulasannya.
BACA JUGA: 6 Ciri Keputihan Tanda Hamil dan Hal yang Harus Diwaspadai
1. Detak jantung bayi lebih rendah dari 140 per menit
Tanda hamil anak laki-laki yang pertama adalah memiliki detak jantung bayi yang lebih rendah dari 140 per menit. Supermom bisa coba menghintung detak jantung bayi dalam perut Ibu, jika ternyata detak jantungnya kurang dari 140 per menit, maka kemungkinan besar Supermom tengah mengandung bayi laki-laki.
Berbeda dengan firasat hamil anak laki-laki menurut Islam, yang sama sekali tindak menjelaskan terkait ciri hamil anak lelaki atau perempuan. Karena belum ada literatur Islam yang menjelaskan hal tersebut.
2. Bentuk kandungan yang lebih ke depan
Beberapa masyarakat Indonesia percaya bahwa bentuk kandungan yang lebih condong ke depan dipercaya sebagai pertanda sedang hamil laki-laki. Hal ini terjadi karena bentuk pusar hamil bayi laki-laki berbeda dengan hamil bayi perempuan. Namun, tentu hal ini ada penyelasan ilmiahnya, tidak serta merta terjadi begitu saja.
BACA JUGA: Perhatikan 19 Ciri Ciri Hamil Sebelum Telat Haid, Jarang Disadari
3. Tindak mengalami Morning Sickness
Penyebab hamil anak laki-laki sangat banyak, salah satunya adalah faktor gen dari ibu hamil dan sang suami. Namun salah satu ciri hamil anak laki-laki bisa dilihat dari beberapa gelagat yang terjadi. Seperti mengalami morning sickness atau mual dan muntah-muntah di pagi hari. Tetapi hal ini sebenarnya adalah hal umum, karena perubahan hormon selama kehamilan.
Tetapi, konon katanya ketika ibu hamil tidak mengalami morning sickness, hal tersebut merupakan sebuah pertanda bahwa ibu hamil tengah mengandung bayi laki-laki.
4. Ukuran payudara menjadi tak sama
Perubahan ukuran payudara menjadi tidak sama dipercaya sebagai ciri-ciri hamil anak laki-laki di trimester pertama. Meskipun perubahan bentuk payudara merupakan respon alami saat kehamilan, salah satunya untuk persiapan ketika bayi lahir sebagai asupan makanan untuk sang bayi nantinya.
BACA JUGA: 15 Cara Mencegah Kehamilan yang Efektif Setelah Berhubungan
5. Perubahan warna urine
Hal ini juga dipercaya bahwa jika urin seorang ibu hamil berubah warna menjadi kuning terang, maka ia sedang mengandung bayi laki-laki.
Meskipun ciri-ciri hamil anak laki-laki yang akurat 100 bisa diketahui dengan melakukan tes USG, hal ini pun dapat dilakukan setelah beberapa bulan masa kehamilan.Atau ketika bagian kelamin pada janin telah terbentuk. Tidak bisa langsung diketahui kelamin pada janian.
6. Naiknya berat badan
Ciri-ciri hamil anak laki-laki lainnya adalah naiknya berat badan. Ketika hamil anak laki-laki, berat badan yang bertambah akan terlihat sebagian besar di perut. Berbeda jika hamil anak perempuan Supermom yang tengah hamil tidak akan mengalami kenaikan berat badan. Karena berat badan didistribusikan ke seluruh tubuh secara merata, termasuk ke bagian wajah.
BACA JUGA: Begini 8 Cara Mengetahui Kehamilan dengan Memegang Perut
7. Selera makan berubah
Perubahan selera makan juga menjadi salah satu firasat hamil anak laki-laki yang dipercayai oleh masyarakat Indonesia. Pada dasarnya hal ini merupakan kondisi umum yang terjadi akibat perubahan hormon, bukan merupakan sebuah kondisi yang tiba-tiba terjadi.
Namun, biasanya makanan yang disukai ibu hamil anak laki-laki adalah makanan yang mengandung banyak protein dan sedikit asin, seperti keju atau daging.
8. Ngidam dan berjerawat
Tanda hamil anak laki-laki menurut primbon Jawa yaitu ngidam dan munculnya jerawat pada wajah ibu hamil. Namun secara menis hal tersebut wajar dialami oleh ibu hamil, yaitu karena adanya perubahan hormon yang memicu munculnya jerawat dan gairah akan sesuatu yang diinginkan.
Oleh karena itu, wajar ketika ibu sedang hamil selalu ngidam oleh hal-hal yang mustahil. Hal tersebut adalah bagian dari perubahan hormon.
BACA JUGA: Fakta Nanas Muda Bisa Sebabkan Keguguran Kehamilan, Mitos?
9. Perubahan sifat
Kondisi yang bisa menjadi firasat hamil anak laki-laki adalah perubahan sifat. Biasanya, Supermom yang tengah hamil dan memiliki sifat lebih agresif, berani, dan dominan hal tersebut merupakan sebuah pertanda bahwa Supermom tengah mengandung bayi laki-laki. Setidaknya, kepercayaan masyarakat Indonesia sepenuhnya yakin dengan firasat ini,
10. Perubahan fisik
Kondisi yang menjadi firasat hamil anak laki-laki adalah perubahan fisik. Namun hal ini sangat wajar dialami oleh ibu hamil. Karena ukuran janin setiap harinya akan bertambah besar, dan hal tersebut menjadi hal yang umum bukan sebuah firasat. Namun beberapa kondisi perubahan fisik yang spesifik menjadi pertanda hamil anak laki-laki, yaitu:
- Kulit lebih hangat dan menjadi lebih kering
- Pupil pada mata terlihat membesar
- Kaki terasa lebih dingin dari pada sebelum mengandung
BACA JUGA: 10 Manfaat Yogurt Untuk Ibu Hamil & Kesehatan Janin
11. Mudah merasa kedinginan
Salah satu firasat hamil anak laki-laki yang dapat muncul adalah Supermom akan sering merasakan kedinginan. Meski kondisi ini tidak dialami oleh semua ibu hamil saat mengandung. Kondisi mudah kedinginan dipercaya sebagai pertandan bahwa bayi yang tengah dikandung adalah bayi yang berkelamin laki-laki.
12. Rambut menjadi lebih lebat
Rambut Supermom ketika hamil mendadak menjadi lebih lebat? JIka iya, maka hal tersebut merupakan sebuah pertanda bahwa Supermom tengah mengandung bayi laki-laki. Salah satu firasat hamil anak laki-laki yang dipercayai oleh masyarakat adalah ibu hamil tidak mengalami kerontokan dan justru rambut ibu hamil menjadi semakin lebat.
Tanda hamil anak laki-laki menurut sains
Sebagaimana yang telah disebutkan dengan jelas di atas, bahwa beberapa tanda-tanda di atas beberapa merupakan pertanda seorang ibu hamil akan mengandung bayi laki-laki. Namun ada juga beberapa tanda yang sudah dijelaskan di atas merupakan mitos dan kepercayaan masyarakat.
Agar tidak bingung membedakan mana tana yang berdasarkan sians yang terbukti ilmiah dan mana tanda yang merupakan mitos, berikut ini akan diulang kembali tanda-tandanya:
- Mengalami morning sickness yang ditandai dengan gejala mual, muntah-muntah, dan tidak nafsu makan selama masa kehamilan awal.
- Bentuk perut yang besar, namun agak turun ke bawah.
- Ibu hamil suka mengonsumsi makanan asin dan asam. Ia juga mengonsumsi daging dalam jumlah banyak.
- Selalu merasa lapar sepanjang hari.
- Rambut memanjang dengan cepat, namun disertai kerontokkan yang cukup parah.
- Kaki sering terasa dingin.
- Warna urin lebih gelap dari biasanya.
- Kondisi kulit wajah dan badan menjadi lebih kering.
- Jantung sering berdegup kencang.
Secara sains juga, terdapat beberapa pertanda bahwa akan melahirkan anak laki-laki yang berkaitan dengan kaki ibu hamil itu sendiri. Salah satunya yang telah dijelaskan di atas, bahwa kaki ibu akan sering terasa dingin dan kebas.
Hal ini tentu saja berkaitan dengan kondisi aliran darah ibu hamil yang tidak berjalan dengan lancar. Selain itu, juga berkaitan dengan kondisi kaki ibu hamil yang akan lebih bengkak dari sebelumnya. Kondisi kaki yang bengkak ini tentu saja merupakan pertanda secara umum terkait kondisi kehamilan.
Terdapat kondisi lain yaitu bulu ibu kaki yang akan tumbuh lebih cepat. Ibu hamil yang akan melahirkan anak laki-laki akan mengalami pertumbuhan bulu kaki yang lebih cepat. Hal tersebut berarti janin yang ada di dalam kandungan merupakan anak laki-laki.
Namun ternyata secara fakta, pada dasarnya janin tidak membuat hormon yang cukup hingga bisa berdampak pada pertumbuhan bulu pada kaki ibu hamil. Jadi, pertumbuhan bulu kaki ibu yang lebih lebat bukan merupakan tanda-tanda. Tentu antara fakta dan mitos masih membingungkan.
Maka dari itu perlu pemahaman lebih baik secara sains terkait kondisi ibu hamil, dalam hal ini secara pengetahuan ibu hamil harus terus menambah pengetahuannya. Namun terkait masalah mempercayai mitos, hal tersebut dikembalikan kepada keyakinan masing-masing.
Sekian penjelasan terkait firasat hamil anak laki-laki, saat ini dengan adanya teknologi USG Supermom tidak perlu menduga-duga berdasarkan firasat lagi. Melalui USG Supermom dapat mengetahui kelamin bayi dengan akurat. Hal terpenting adalah untuk tetap menjaga kesehatan , agar Supermom dan janin tetap sehat hingga proses hari kelahiran.
Supermom bisa membeli persediaan makanan bergizi dan berkualitas untuk menjaga kesehatan Supermom dengan membelinya di Aplikasi Super. Bagi Supermom yang belum memilikinya, bisa cek di Playstore untuk download Aplikasi Super.
Bagi Supermom yang belum memilki Aplikasi Super. Selalu jaga kesehatan dan berdoa diberi kelancaran hingga hari kelahiran ya!