Bukan hanya untuk kesehatan tubuh dan kulit, cuka apel juga bermanfaat untuk mengatasi permasalahan rambut. Yuk, simak daftar manfaat cuka apel untuk rambut di bawah ini!

Manfaat lain dari cuka apel adalah untuk mengatasi segala permasalahan rambut, mulai dari cuka apel untuk rambut sehat, cuka apel untuk ketombe, cuka apel untuk rambut rontok, cuka putih untuk rambut dan mengatasi permasalahan rambut lainnya.

Superapp.id dalam kesempatan kali ini akan membahas beberapa manfaat cuka apel untuk rambut. Buka hanya itu, Superapp.id juga akan membahas cara menggunakan cuka apel untuk rambut agar bisa mendapatkan manfaat cuka apel tahesta untuk kecantikan rambut. Salah satu jenis cuka apel, yaitu cuka apel tahesta yang memang terkenal memiliki manfaat banyak.

Manfaat tahesta cuka apel juga dapat digunakan untuk menghilangkan ketombe dengan cuka apel, karena kandungan cuka apel yang memang mampu untuk mengatasinya. Yuk, tanpa harus berlama-lama, langsung saja kita simak pembahasan mengenai manfaat cuka apel untuk rambut dalam penjelasan di bawah ini.

-->

Baca Juga: Ternyata Ini 10 Manfaat Minyak Kemiri Untuk Rambut, Bikin Sehat!

Daftar Manfaat Cuka Apel untuk Rambut, Sedulur Wajib Tahu!

1. Mengatasi Rambut Rontok

1. Mengatasi Rambut Rontok
alodokter.com

Manfaat cuka apel untuk rambut yang pertama sangat ampuh untuk mengatasi rambut rontok. Hal tersebut dikarenakan cuka apel dapat menyeimbangkan kadar pH, baik pada batang rambut ataupun kulit kepala. Rambut menjadi mudah rontok dikarenakan gesekan antara serat-serat rambut akibat kutikula yang terbuka atau hilang.

Kadar pH dari cuka apel dapat menyeimbangkan pH pada batang rambut, dan dapat membuat rambut lebih kuat dan juga membuat kutikula tertutup rapat. Sehingga rambut tidak menjadi mudah rontok atau bercabang.

2. Menumbuhkan Rambut

2. Menumbuhkan Rambut
kompas.com

Manfaat cuka apel untuk rambut yang kedua adalah dapat menumbuhkan rambut secara efektif. Cuka apel memiliki vitamin B dan vitamin C yang dapat menutrisi rambut dan melancarkan peredaran darah dan metabolisme pada kulit kepala. Hal tersebut dapat secara efektif membantu kulit kepala untuk dapat menumbuhkan rambut lebih cepat. Dan juga sekaligus mencegah rambut rontok, karena dengan kandungan dari cuka apel, dapat memperkuat akar rambut.

3. Membersihkan Kulit Kepala

3. Membersihkan Kulit Kepala
suara.com

Cuka apel juga dapat digunakan untuk membersihkan kulit kepala. Dengan kulit kepala yang bersih, bukan hanya dapat terhindar dari ketombe, Sedulur juga akan dapat menghilangkan kehadiran mikroorganisme yang bernama malassezia. Mikroorganisme tersebut bisa tumbuh dan berkembang dalam kulit kepala karena mengkonsumsi sel kulit kepala yang telah mati.

4. Mencegah Ketombe

4. Mencegah Ketombe
duniaku.com

Permasalahan ketombe disebabkan oleh kondisi kulit kepala yang tidak sehat dan kotor, penuh dengan keberadaan malassezia sebagai mikroorganisme yang memakan sel kulit kepala. Sel kulit kepala yang mati juga disebabkan oleh penumpukan minyak, debu dan penumpukan kotoran akibat penggunaan produk styling rambut.

Cuka apel akan sangat efektif mencegah ketombe, karena salah satu manfaat cuka apel untuk rambut adalah dapat menghasilkan kulit kepala yang sehat. Selain itu, manfaat cuka apel untuk rambut juga dapat mendetoks kulit kepala secara menyeluruh. Selain itu, kandungan anti-inflamasi dalam cuka apel dapat meredakan rasa gatal dan iritasi yang diakibatkan oleh ketombe.

Baca Juga: 10 Cara Merawat Rambut Keriting Agar Sehat & Mudah Diatur

5. Menghaluskan Rambut

5. Menghaluskan Rambut
detik.com

Manfaat cuka apel untuk rambut selanjutnya yaitu dapat menghaluskan rambut. Sama dengan kondisi kulit kepala, rambut halus juga ditentukan oleh keseimbangan kadar pH. Rambut yang kasar biasanya disebabkan oleh kondisi dari kadar pH pada rambut yang tidak seimbang. Sedulur dapat membuat rambut lebih halus dengan menyeimbangkan kadar pH. Hal tersebut bisa didapatkan dengan mengoleskan cuka apel pada rambut, agar memiliki kadar pH yang seimbang.

6. Menghilangkan Minyak Pada Rambut

6. Menghilangkan Minyak Pada Rambut
kumparan.com

Rambut yang berminyak tentu saja membuat Sedulur merasa tidak nyaman dan tentu saja tidak percaya diri. Sama dengan kondisi rambut yang kasar, kondisi minyak pada rambut disebabkan oleh kadar pH yang tidak sesuai. Selain dapat menghaluskan rambut, Sedulur juga bisa sekaligus menghilangkan minyak dan mencegah minyak dikeluarkan oleh tubuh. Gunakan secara rutin cuka apel dan oleskan pada kulit kepala dan rambut. Lalu bilang dengan shampoo.

Semoga penjelasan manfaat cuka apel untuk rambut di atas bisa menjadi referensi bagi Sedulur yang ingin mendapatkan rambut yang sehat. Sedulur bisa mendapatkan cuka apel untuk kebutuhan memasak dan juga untuk menyehatkan rambut dengan membelinya di Aplikasi Super.

Sedulur bisa membeli cuka apel di Aplikasi Super. Barang dan bahan kebutuhan dapur sangat lengkap di Aplikasi Super, Sedulur bisa cek kelengkapan barang di Aplikasi Super dengan klik di sini. Selain itu, Sedulur juga bisa cek dan belanja di Aplikasi Super melalui smartphone dengan download Aplikasi Super terlebih dahulu dan klik di sini untuk mendownloadnya!