surat lamaran kerja hotel

Terdapat banyak contoh surat lamaran kerja hotel, hal tersebut karena banyak orang yang tertarik berkarir di hotel. Nah, dalam kesempatan kali ini kita akan bahas beberapa rekomendasi surat lamaran bagi Sedulur yang tertarik bekerja di hotel.

Ada beberapa contoh surat lamaran kerja hotel yang bisa jadi referensi dan rekomendasi Sedulur. Seperti apa saja contoh surat lamaran kerja yang dimaksud? Yuk, mari langsung kita simak daftarnya berikut!

BACA JUGA: 17 Contoh Surat Lamaran Kerja Perawat dan Cara Membuat!

1. Surat lamaran kerja hotel untuk pegawai dapur

Hoteliier

Contoh surat lamaran hotel untuk posisi pegawai di dapur, berikut contoh formatnya.

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel]

Dengan hormat,

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan sebagai Staff Kitchen.Untuk itu, Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon : 

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan dengan posisi sebagai Staff Kitchen di [Nama Hotel].

Berikut saya lampirkan beberapa berkas penting yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi bapak/ibu pimpinan:

  1. Foto copy KTP
  2. Foto copy sertifikat pelatihan
  3. Foto copy Ijazah SMA
  4. Curiculum Vitae (CV)
  5. Foto copy SKCK
  6. Pas foto 3×4 sebanyak 2 lembar

Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih.

[Tanda Tangan]
[Nama Lengkap]

2. Surat lamaran kerja hotel posisi resepsionis

Selanjutnya bagi Sedulur ingin menjadi resepsionis, berikut ini format suratnya:

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel] 

Dengan hormat,

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan sebagai Resepsionis.Untuk itu, Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon : 

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan dengan posisi sebagai Resepsionis di [Nama Hotel].

Berikut saya lampirkan beberapa berkas penting yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi bapak/ibu pimpinan:

  1. Foto copy KTP
  2. Foto copy sertifikat pelatihan
  3. Foto copy Ijazah SMA
  4. Curiculum Vitae (CV)
  5. Foto copy SKCK
  6. Pas foto 3×4 sebanyak 2 lembar

Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih.

[Tanda Tangan]
[Nama Lengkap]

3. Surat lamaran posisi staf operasional hotel

Bagi yang berniat menjadi staf hotel, berikut ini adalah contoh surat lamarannya:

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel] 

Dengan hormat,

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan sebagai Staff Hotel. Untuk itu, Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon : 

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan dengan posisi sebagai Staff hotel di [Nama Hotel]. Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih.

[Tanda Tangan]
[Nama Lengkap]

4. Surat lamaran posisi office boy hotel

Terdapat juga format surat lamaran untuk posisi office boy atau OB hotel, berikut ini format suratnya:

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel] 

Dengan hormat,

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan sebagai Office Boy Hotel. Untuk itu, Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon :

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan dengan posisi sebagai Office Boy di [Nama Hotel]. Berikut saya lampirkan beberapa berkas penting yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi bapak/ibu pimpinan.

Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih.

[Tanda Tangan]
[Nama Lengkap]

Lampiran:

  1. Foto copy KTP
  2. Foto copy sertifikat pelatihan
  3. Foto copy Ijazah SMA
  4. Curiculum Vitae (CV)
  5. Foto copy SKCK
  6. Pas foto 3×4 sebanyak 2 lembar

5. Surat lamaran posisi house keeping

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel]

Dengan hormat,

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan sebagai Office boy Hotel. Untuk itu, Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon : 

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan dengan posisi sebagai House Keeping di [Nama Hotel]. Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih.

 [Nama Lengkap]

BACA JUGA: 10 Contoh Surat Lamaran Dosen yang Baik dan Benar

6. Surat lamar hotel bagian food and beverage

Cvent

Bagi yang tertarik bekerja di bagian food and beverage atau F&B, berikut contohnya.

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel] 

Dengan hormat,

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan untuk bagian F&B Service. Untuk itu, Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon : 

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan untuk ditempatkan pada bagian F&B Service di [Nama Hotel]. Berikut saya lampirkan beberapa berkas penting yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi bapak/ibu pimpinan. 

  1. Foto copy KTP
  2. Foto copy sertifikat pelatihan
  3. Foto copy Ijazah SMA
  4. Curiculum Vitae (CV)
  5. Foto copy SKCK
  6. Pas foto 3×4 sebanyak 2 lembar

Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih.

Salam Hormat,
[Nama Lengkap]

7. Contoh surat lamaran kerja posisi waiter

Berikut ini adalah contoh surat lamaran kerja untuk posisi waiter, yaitu:

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel] 

Dengan hormat,

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan sebagai Waiter. Untuk itu, Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon : 

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan dengan posisi sebagai Waiter di [Nama Hotel]. Berikut saya lampirkan beberapa berkas penting yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi bapak/ibu manajemen hotel. 

Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih.

[Nama Lengkap]

8. Surat lamaran kerja sebagai staf admin

Bagi yang berminat kerja sebagai staf admin, berikut ini contoh suratnya:

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel] 

Dengan hormat,

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan sebagai Staff Administrasi. Untuk itu, saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon : 

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan dengan posisi sebagai Staff Administrasi di [Nama Hotel]. Berikut saya lampirkan beberapa berkas penting yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi bapak/ibu pimpinan. 

Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih.

Jember, 12 Desember 2045
TTD
[Nama Lengkap]

9. Surat lamaran kerja di hotel Bahasa Inggris

Selanjutnya adalah surat lamaran kerja di hotel dalam bahasa Inggris, yaitu:

[Hotel Name]
[Hotel Address]
[City, State, ZIP Code] 

Dear Hiring Manager,

I am writing to express my strong interest in the position of [Job Title] at [Hotel Name], as advertised on [Source of Job Advertisement]. With my passion for the hospitality industry and my extensive experience in customer service, I believe I would be a valuable addition to your team.

I have completed my Bachelor’s degree in Hospitality Management from [University Name]. During my studies, I gained a solid foundation in various aspects of hotel operations, including front desk management, guest relations, and event coordination. Additionally, I have successfully completed internships at renowned hotels where I had the opportunity to work closely with guests, ensuring their satisfaction and providing exceptional service.

Here are some key qualifications and skills that make me a suitable candidate for this role:

  • Strong customer service skills: I have a proven track record of delivering excellent service to guests by understanding their needs, addressing their concerns promptly, and maintaining a friendly and professional demeanor.
  • Effective communication: I possess strong verbal and written communication skills, allowing me to interact with guests, colleagues, and superiors in a clear and concise manner. I am fluent in English and [mention any other relevant languages].
  • Problem-solving abilities: I am skilled at identifying and resolving guest issues or complaints promptly and efficiently. I am also adept at handling challenging situations with tact and diplomacy.
  • Attention to detail: I understand the importance of maintaining a high standard of cleanliness and organization throughout the hotel, ensuring a pleasant and comfortable environment for guests.
  • Team player: I work effectively in a team-oriented environment, collaborating with colleagues from diverse backgrounds to achieve common goals and deliver exceptional service.
  • I am excited about the opportunity to contribute to the success of [Hotel Name] and its commitment to providing exceptional guest experiences. I believe my skills, qualifications, and passion for the hospitality industry make me an ideal fit for this position.

Please find attached my resume, which provides more detailed information about my experience and qualifications. I would welcome the opportunity to further discuss how my skills can benefit your hotel during an interview. Thank you for considering my application.

Yours sincerely, 
[Your Name]

10. Surat lamaran kerja hotel umum

Adapun surat lamaran kerja di hotel secara umum adalah sebagai berikut:

Kepada Yth:
Kepala Departemen Personalia
[Nama Hotel]

Dengan hormat, 

Sehubungan dengan informasi lowongan pekerjaan yang diperoleh dari [Tempat Menemukan Lowongan Kerja]. Disebutkan bahwa [Nama Hotel] sedang membutuhkan tenaga karyawan sebagai [Posisi Pekerjaan]. Untuk itu, Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
Alamat :
Telepon :

Dengan ini saya mengajukan surat lamaran pekerjaan dengan posisi sebagai [Posisi Pekerjaan] di [Nama Hotel]. Berikut saya lampirkan beberapa berkas penting yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi bapak/ibu pimpinan. 

Demikian surat lamaran ini saya buat, semoga bapak/ibu pimpinan mempertimbangkan dengan baik dan harapan besar saya untuk bisa diterima di Hotel ini. Dan atas perhatian Bapak/Ibu Pimpinan saya ucapkan terima kasih. 

Hormat saya,
TTD 
[Nama Lengkap]

Demikian tadi beberapa contoh surat lamaran kerja hotel yang bisa jadi rujukan Sedulur. Semoga daftar contoh di atas bisa membantumu membuat lamaran yang pas dan benar ya!