1. Mitos melati layu ketika pengantin tidak perawan
Dalam resepsi pernikahan, selalu ada dekorasi bunga melati yang menghiasi acara pernikahan. Terutama melati yang digunakan oleh mempelai wanita. Mitosnya, melati akan layu ketika mempelai wanita sudah tidak lagi perawan.
Namun faktanya, mempelai wanita dalam kabar viral ini telah melakukan akad dua tahun lalu dan buktinya bunga melati yang digunakan masih segar dan baik-baiknya. Jauh dari kata layu. Kondisi pengantin ini mengadakan resepsi setelah dua tahun menikah adalah karena kondisi pandemi Covid.
Bahkan pasangan mempelai pengantin ini telah memiliki anak dan membawa anaknya di pelaminan. Faktanya kondisi melati masih segar dan jauh dari kata layu.