PT KAI Luncurkan Kereta Panoramic Pertama di Indonesia

Fasilitas yang dimiliki

PT KAI luncurkan kereta api panoramic
iNews

Ada beberapa fasilitas kereta api panoramic yang akan memanjakan penumpangnya. Mulai dari kursi yang dapat diputar menghadap ke jendela, tirai pada jendela yang bisa dikendalikan dengan remote, keberadaan televisi di dinding ujung gerbong, toilet yang luas dengan sensor otomatis, dan rak bagasi khusus yang berada di ujung kereta. 

Tak hanya itu, penumpang kereta api panoramic juga akan mendapat layanan khusus yang menyenangkan. Mulai dari pemberian snack, makanan, minuman, hingga selimut secara gratis.  

BACA JUGA: Biodata dan Profil Meyden yang Disenggol Deddy Corbuzier