Bersaing dengan peserta dari berbagai negara

Tribun Jabar

Kabar muazin asal Aceh ikut lomba azan di Saudi Arabia tentu saja membuat kita sebagai bangsa Indonesia sangat bangga. Indonesia sebagai negara dengan penduduk Muslim terbesar di dunia semakin terbukti dengan kehadian Dhiauddin di ajang lomba azan ini.

Selain Dhiauddin, peserta atau kontestan lain yang lolos ke seleksi utama berasal dari berbagai negara besar di belahan dunia, seperti Amerika Serikat, Prancis, Jerman, Spanyol, UEA, Bangladesh, Mesir, Maroko, Arab Saudi, Inggris, Suriah, Mauritania, Nigeria, Iran, Turki, Indonesia, Afghanistan, Yaman, Lebanon, Libya, Ethiopia dan Pakistan.

Dalam penampilannya yang disiarkan di MBC dan platform digital Shahid, Dhiauddin berhasil mencuri perhatian para juri dengan lantunan yang dilontarkan lewat suara merdunya. Lantunannya tersebut sukses membuat juri menangis.

-->

BACA JUGA: Terbongkar! Ini Alasan Aldila Jelita Gugat Cerai Indra Bekti