Sedulur sedang bersiap menyambut bayi yang akan lahir? Jika iya, yuk simak daftar perlengkapan bayi baru lahir di bawah ini!
Menyiapkan perlengkapan bayi baru lahir memang merupakan hal yang sangat penting, terutama bagi Sedulur yang pertama kali mempunyai bayi. Sudah pasti, Sedulur wajib memiliki list perlengkapan bayi baru lahir, dari list atau daftar perlengkapan bayi baru lahir tersebut, Sedulur dapat membeli perlengkapan bayi baru lahir anti mubazir.
Lantas, apa saja perlengkapan bayi baru lahir yang harus disiapkan? Superapp.id dalam kesempatan kali ini akan menjelaskan daftar perlengkapan bayi berdasarkan aspek dan kebutuhannya. Tentu saja, Sedulur juga harus mengetahui kapan waktu yang tepat untuk membeli perlengkapan bayi baru lahir. Tanpa berlama-lama, yuk mari langsung saja simak ulasannya di bawah ini.
Baca Juga: Ciri-ciri Hamil Bayi Laki-laki dan Perempuan, Yuk Simak!
Daftar Perlengkapan Bayi yang Baru Lahir, Super Lengkap!
1. Perlengkapan Utama Bayi
Berikut ini merupakan perlengkapan untuk bayi baru lahir, merupakan perlengkapan utama bayi yang sangat penting. Perlengkapan bayi yang utama seperti baju, celana dan pakaian bayi lainnya menjadi hal utama yang Sedulur harus pikirkan. Sedulur memang harus menyediakan barang perlengkapan ini agak banyak karena sebagai bahan ganti agar bayi tetap nyaman.
Para orang tua umumnya menyiapkan perlengkapan bayi di antaranya yaitu
- Popok/diaper
- Perlak atau alas tahan air
- Setengah lusin kain
- Setengah lusin celana panjang
- Setengah lusin celana pendek
- Setengah lusin baju lengan panjang
- Setengah lusin baju lengan pendek
- Setengah lusin jumper lengan pendek
- Lusin jumpsuit yang menutup kaki.
2. Perlengkapan Kehangatan Bayi
Selain perlengkapan utama dan perlengkapan bayi baru lahir dan jumlahnya, salah satu hal penting lainnya yang harus disiapkan adalah perlengkapan kehangatan bayi, seperti:
- Kain bedong
- Sarung tangan
- Kaos Kaki
- Sepatu hangat
3. Perlengkapan Mandi Bayi
Perlengkapan mandi bayi baru lahir memiliki barang-barang yang khusus, berbeda dengan balita dan anak-anak pada umumnya. Berikut ini merupakan daftar perlengkapan baju bayi baru lahir untuk perlengkapan mandi. Seperti apa aja daftar perlengkapan bayi baru lahir grosir untuk mandi bayi? Simak di bawah ini:
- Bak mandi bayi
- Waslap 2 buah
- Handuk 2 buah
- Sabun dan shampo
- Mantel mandi bayi
4. Perlengkapan Popok Bayi
Salah satu perlengkapan bayi baru lahir yang harus dibeli dan juga sangat penting adalah perlengkapan popok bayi. Terutama popok sekali pakai. Sedulur juga harus menyiapkan popok dengan berbagai bahan lainnya, seperti tisu basah, tisu kering, handuk, dan minyak telon.
5. Perlengkapan Minum Susu dan Menyusui
Selain penting dalam perlengkapan bayi baru lahir dan ibu melahirkan, salah satu perlengkapan bayi baru lahir menurut dokter yang paling penting adalah perlengkapan untuk menyusui.
Perlengkapan ini dibutuhkan oleh setiap ibu, hal tersebut tentu saja untuk kepentingan sang bayi. Peralatan menyusui sangat dibutuhkan, hal ini untuk kenyamanan sang bayi dan juga untuk kenyaman sang ibu juga. Yang harus disiapkan adalah bra khusus untuk menyusui, pompa ASI, botol pompa dan lain sebagainya.
Daftar perlengkapan menyusui yang harus dilengkapi oleh Sedulur yang dimaksud adalah:
- 1 lusin bra menyusui
- 1 pak breast pad
- 5 pak pembalut nifas
- 1 stagen
- 2 – 3 baju menyusui
- 1 pak minuman atau makanan ASI booster
- 1 pompa ASI elektrik
- 1 – 2 lusin botol ASI
- 2 pak kantong ASI
- 2 botol susu
- 1 tas pompa ASI
Perlengkapan bayi satu ini merupakan perlengkapan penting karena bayi masih mengandalkan ASI untuk asupan gizi demi tumbuh kembang bayi itu sendiri.
Baca Juga: 6 Tanda Dehidrasi Pada Bayi dan Cara Mengatasinya
6. Perlengkapan Kebersihan Bayi
Satu set perlengkapan bayi baru lahir yang harus Sedulur dahulukan adalah perlengkapan kebersihan bayi. Berikut ini daftar perlengkapan kebersihan bayi yang harus Sedulur siapkan:
- Detergen khusus untuk bayi
- Sabun cuci untuk botol susu dan peralatan lainnya
- Sikat botol bayi
- Kasa hidrofil steril
- Alkohol 70% untuk membersihkan tali pusar dan mensterilkan gunting kuku bayi
- Gunting kuku khusus bayi: Rp. 10.000
- Sisir bayi model combo: Rp. 20.000
- Baby oil untuk pijat bayi: Rp. 12.000
- Botol minyak telon: Rp. 16.000
- Kapas bulat: Rp. 14.000
- Toples ukuran kecil atau sedang: Rp. 30.000
- Baby bibs katun: Rp. 20.000
7. Pembersih Botol
Tidak kalah penting dengan alat kebersihan lainnya, alat pembersih botol sangat penting. Karena hampir setiap asupan minuman yang akan dikonsumsi oleh bayi, menggunakna botol. Maka dari itu, pembersih botol merupakan perlengkapan bayi baru lahir yang tidak kalah penting.
8. Perlengkapan Berpergian
Salah satu perlengkapan bayi baru lahir yang juga harus Sedulur miliki adalah perlengkapan untuk berpergian atau perlengkapan traveling. Berikut daftar perlengkapan bayi baru lahir yang harus Sedulur miliki:
- Stoller
- Gendongan bayi
- Tisu basah dan kering
- Tas popok dan perlengkapan
9. Perlengkapan Tidur dan Ruangan Bayi
Bayi tentu saja harus memiliki kualitas tidur yang baik, karena hampir beberapa belas jam waktu dalam sehari, setengahnya akan dihabiskan untuk tidur oleh bayi. Maka dari itu, perlengkapan bayi baru lahir terutama untuk tidur sangat penting. Berikut ini adalah daftar perlengkapan bayi baru lahir untuk tidur, yuk simak daftarnya:
- Tempat tidur bayi
- Bantal dan guling
- Sprei kasur bayi
- Nursing cover
- Pelembab ruangan
10. Perlengkapan Bayi di Rumah Sakit
Berikut ini merupakan perlengkapan bayi baru lahir yang harus dibawa ke rumah sakit, terutama ketika Sedulur hendak melahirkan. Selain itu, berikut ini juga daftar perlengkapan bayi baru lahir yang harus dibawa ke bidan. Jadi beberapa daftar barang ini, bisa memiliki dua fungsi. Barang tersebut adalah:
- Pakaian untuk melahirkan, jika di tempat melahirkan tidak disediakan pakaian bersalin
- Botol air dengan penutup seperti yang biasa dibawa saat olahraga
- Makanan ringan
- Pakaian yang mudah digunakan untuk menyusui
- Bra menyusui dan breast pad
- Pembalut untuk nifas atau celana untuk lansia
- Perlengkapan mandi (handuk, sabun, pasta gigi, sikat gigi, sisir)
- Kaus kaki, karena beberapa ibu merasa kedinginan saat sebelum melahirkan.
- Kosmetik (bedak, lip balm, pelembap)
- Handphone dan charger
- Kantong plastik untuk menaruh pakaian kotor
- Headphone untuk menghindari suara ramai di sekitar, juga masker mata untuk membantu tidur.
- Pakaian untuk pulang
Setelah mengetahui daftar dan list untuk perlengkapan bayi di atas, Sedulur juga harus menyiapkan budget untuk membelinya. Di bawah ini akan dijelaskan daftar perlengkapan bayi baru lahir yang harus dibeli dan jumlahnya. Tentu saja, agar Sedulur bisa menyiapkan uang untuk membelinya.
Daftar Perlengkapan Bayi yang Harus Sedulur Prioritaskan
Sedulur harus mulai menyiapkan berbagai perlengkapan bayi, terutama jika mendekati hari perkiraan lahir. Setelah Sedulur menyimak daftar perlengkapan bayi yang ada di atas, Sedulur juga harus mengetahui daftar perlengkapan bayi yang harus Sedulur prioritaskan. Terdapat beberapa daftar perlengkapan bayi, yang kali ini Superapp.id akan jelaskan berdasarkan kegunaannya.
- Baju, celana, kaus kaki dan sarung tangan
- Popok bayi dan diaper cream
- Selimut bayi
- Tempat tidur bayi dan bantal bayi
- Botol susu
- Perlengkapan mandi bayi
- Stroller
- Gendongan bayi
- Tas Bayi
- Sikat botol dan sabun cuci
Daftar Perkiraan Harga Perlengkapan Bayi Baru Lahir
1. Perlengkapan Utama
Setelah mengetahui list perlengkapan bayi baru lahir pdf di atas, tentu saja Sedulur ingin mengetahui berapa harga perlengkapan bayi. Salah satu perlengkapan bayi baru lahir lengkap yang harus disediakan adalah perlengkapan utama. Berikut ini adalah daftar perkiraan harga dari perlengkapan utama bayi yang harus Sedulur beli agar Sedulur bisa mendapatkan gambaran untuk menyiapkan uang.
- 2 pak popok/ diaper: Rp. 110.000
- 1 perlak atau alas tahan air: Rp. 30.000
- ½ lusin kain bedong bayi: Rp. Rp. 250.000
- ½ lusin celana panjang: Rp. 60.000
- ½ lusin celana pendek: Rp. 50.000
- ½ lusin baju lengan panjang: Rp. 50.000
- ½ lusin baju lengan pendek: Rp. 50.000
- ½ lusin jumper lengan pendek: Rp. 150.000
- ½ lusin jumpsuit yang menutup kaki: Rp. 200.000
- 2 buah topi katun: Rp. 40.000
- 3 pasang kaos kaki bayi: Rp. 50.000
- 2 pasang sarung tangan bayi: Rp. 30.000
Sedulur juga harus mempersiapkan membeli pakaian dan diaper yang berukuran newborn, karena bayi akan mengalami pertumbuhan yang cepat. Sedulur juga harus mempersiapkan beberapa ukuran lainnya.
2. Perlengkapan Mandi
Daftar perlengkapan bayi baru lahir dan harganya akan sangat membantu Sedulur untuk menyiapkan keuangan. Jadi ketika bayi lahir, Sedulur bisa menyiapkan barang dan perlengkapan untuk segera dibeli. Salah satunya adalah perlengkapan mandi, berikut ini adalah daftar barangnya:
- Bak mandi bayi: Rp. 300.000
- Waslap 2 buah: Rp. 20.000
- Handuk 2 buah: Rp. 150.000
- Sabun dan shampo: Rp. 100.000
3. Perlengkapan Tidur dan Ruangan
Salah satu hal yang penting untuk bayi adalah perlengkapan tidur dan ruangan. Berikut ini adalah daftar perlengkapan bayi baru lahir dan harganya, terutama untuk perlengkapan tidur dan ruangan. Berikut listnya:
- Tempat tidur bayi: Rp. 3.000.000
- Bantal dan guling: Rp. 80.000
- Sprei kasur bayi: Rp. 120.000
- Nursing cover: Rp. 1.000.000
- Pelembab ruangan: Rp. 100.000 – Rp. 1.000.000
4. Perlengkapan Berpergian
Tidak kalah penting, perlengkapan berpergian atau traveling merupakan salah satu perlengkapan bayi baru lahir yang sangat penting. Hal ini sangat bermanfaat untuk Sedulur jika akan berpergian, jadi dengan perlengkapan bayi baru lahir khusus traveling ini Sedulur sebagai orang tua tidak harus khawatir lagi. Berikut daftar barang dan perkiraan harganya:
- Stoller: Rp. 1.000.000
- Gendongan bayi: Rp. 800.000
- Tisu basah dan kering: Rp. 50.000
- Tas popok dan perlengkapan: Rp. 250.000
5. Perlengkapan Menyusui
Salah satu perlengkapan bayi baru lahir yang sangat penting adalah perlengkapan menyusui, perlengkapan bayi baru lahir ini juga sangat penting untuk sang ibu, bukan hanya bayi saja. Berikut ini estimasi harga yang bisa Sedulur siapkan untuk membeli perlengkapan menyusui bayi:
- 1 lusin bra menyusui: Rp. 350.000
- 1 pak breast pad: Rp. 30.000
- 5 pak pembalut nifas: Rp. 100.000
- 1 stagen : Rp. 40.000
- 2 – 3 baju menyusui: Rp. 300.000
- 1 pak minuman atau makanan ASI booster: Rp. 100.000
- 1 pompa ASI elektrik: Rp. 800.000
- 1 – 2 lusin botol ASI: Rp. 45.000
- 2 pak kantong ASI: Rp. 70.000
- 2 botol susu: Rp. 45.000
- 1 tas pompa ASI: Rp. 200.000
6. Perlengkapan Kebersihan
Salah satu perlengkapan paling penting adakan perlengkapan kebersihan. Perlengkapan ini sangat penting untuk membersihkan perlengkapan ibu dan bayi baru lahir. Berikut daftar perkiraan harga perlengkapan kebersihan yang wajib Sedulur ketahui:
- 2 detergen khusus untuk bayi: Rp. 40.000
- 2 sabun cuci untuk botol susu dan peralatan lainnya: Rp. 35.000
- 1 sikat botol bayi: Rp. 20.000
- 1 pak kasa hidrofil steril: Rp. 11.000
- Alkohol 70% untuk membersihkan tali pusar dan mensterilkan gunting kuku bayi: Rp. 11.000
- 1 gunting kuku khusus bayi: Rp. 10.000
- 1 set sisir bayi model combo: Rp. 20.000
- 1 botol baby oil untuk pijat bayi: Rp. 12.000
- 1 botol minyak telon: Rp. 16.000
- 2 pak kapas bulat: Rp. 14.000
- 1 toples ukuran kecil atau sedang: Rp. 30.000
- 2 baby bibs katun: Rp. 20.000
Setelah daftar perkiraan harga di atas Sedulur ketahui, tentu saja Sedulur juga harus mengetahui seperti apa saja tips yang harus Sedulur lakukan untuk membeli perlengkapan bayi? Yuk, langsung saja simak ulasannya di bawah ini.
Tips Membeli Perlengkapan Bayi
Berikut ini merupakan tips dan beberapa hal yang harus Sedulur perhatikan. Selain akan bermanfaat untuk perlengkapan yang akan dibeli, tips juga akan sangat memudahkan Sedulur untuk membeli berbagai perlengkapan bayi. Berikut ini beberapa tips yang bisa Sedulur ikuti langkahnya:
Semoga daftar harga perlengkapan bayi yang telah diulas di atas bisa memberikan gambaran bagi Sedulur sebagai orang tua baru. Jangan lupa untuk membeli beberapa perlengkapan di Aplikasi Super, agar Sedulur bisa berhemat dan mendapatkan untung. Karena harga setiap barang di Aplikasi Super jauh lebih murah dengan kualitas terbaik.
Sedulur juga boleh klik di sini untuk mempelajari Aplikasi Super lebih jauh lagi, karena banyak informasi dan program dari Aplikasi Super yang bisa menuntun Sedulur mendapatkan untung super melimpah.